PROGRAM MIHRAB (Mahir Bahasa Arab) Intensif Ramadhan 1445H

Program Intensif selama bulan Ramadhan membahas kaidah nahwu dasar dari buku Al Muyassar Fi ‘Ilmi Nahwi karya Al Ustaz Aceng Zakaria Rahimahullah
Syarat Peserta
- 1. Lancar membaca Al-Quran
- Pernah belajar bahasa arab dasar/pemula (kosa kata, kalimat sederhana)
- SIAP BERKOMITMEN untuk menyelesaikan program sampai selesai
- Memiliki jaringan internet yang baik
Fasilitas
- Ilmu yang bermanfaat
- Pembelajaran Interaktif
- E-Sertifikat Kelulusan Setiap Level
- Rekaman Ulang Pembelajaran
Target Belajar
Target belajar dari program ini mampu memahai kaidah nahwu dasar beserta penerapannya.
Periode Belajar
12 Maret – 2 April 2024 (Selama Ramadhan)
Pilihan Waktu Belajar
3 kali sepekan
Setiap Selasa, Kamis Sabtu (selama ramadhan)
Biaya Belajar
GRATIS
“Sebaik-baik kalian adalah yang mempelajari Al Quran dan mengajarkannya”
H.R. Muslim
Selasar Quran
